Selamat Datang di Blogku

Sabtu, 02 Oktober 2010

Merubah Tampilan Facebook

Bosan karena Facebook nggak kayak Friendster yang bisa diubah gambar latarnya alias background, layout, template, theme, tema. Tampilannya hanya itu saja. Tapi ada alternatif lain mengubah tema layout pada akun facebook kita.

Dengan bantuan browser seperti Mozilla Firefox atau Internet Explorer, layout atau tema Facebook bisa kita ganti sesuka hati. Jadi kita nggak akan ketemu lagi dengan tema awal Facebook.
Cara mengubah layout Facebook itu sendiri ada dua cara berbeda. Tapi simple sederhana dan mudah kok. Mau tau caranya? Sip, ikuti saja langkah-langkahnya berikut ini.
Cara 1
  1. Download Stylish 1.0.9 yang dibuat oleh Jason Barnabe untuk Mozilla Firefox (v3.6 work)
  2. Kemudian pilih saja tampilan kamu yang akan dipasangkan pada Facebook di Facebook Styles
  3. Setelah itu klik “Load Into Stylish” dan refresh akun Facebook anda.
Cara 2
  1. Install Yontoo Layers™ untuk Mozilla Firefox anda.
  2. Klik “Start Install” yang nampak kecil di tombol tengah.
  3. Install Add-ons dan Restart Mozila.
  4. Install PageRage pada akun Facebook anda.
  5. Pilihlah tampilan yang anda inginkan untuk akun Facebook anda. Lalu lihatlah profil Facebook anda.
Enjoy aja untuk trik tips cara mudah mengganti tampilan akun facebook ini. Share di kolom komentar jika ada masukan atau apa. Mohon maaf kalau banyak kekurangan, Share is Everything. :D